Kamis, 28 Oktober 2010

Tugas 4

1. Apa perbedaan dari :
   a. Merek
   b. Merek dagang
   c. Logo
   d. Nama merek
   e. Hak cipta
   Serta berikan contohnya !

Jawab

Merek

Merek adalah suatu tanda, yang berupa nama, gambar, kata, huruf-huruf, angka-angka, susunan warna atau kombinasi dari unsur-unsur tersebut yang memiliki daya pembeda dan digunakan dalam perdagangan barang dan jasa.
Contoh :
           ~ Motor         : Harley Davidson, Honda, Yamaha
           ~ Tas             : versace, prada, miu miu
           ~ Handphone : Sony Ericsson, Samsung, Nokia

Merek dagang

Merek dagang adalah merek yang digunakan pada barang yang diperdagangkan oleh seseorang atau beberapa orang secara bersama-sama atau badan hukum untuk membedakan dengan barang-barang sejenis lainnya.
Contoh :
            ~ Sabun mandi : Lux, Nuvo, Lifebuoy
            ~ Pasta gigi      : Formula, Close Up, dan Sparkle
            ~ Mie instan     : Mie sedap, Sarimi, Kare

Logo

Logo merupakan suatu bentuk gambar atau sekedar sketsa dengan arti tertentu, dan mewakili suatu arti dari Perusahaan, daerah, perkumpulan, produk, negara, dan hal-hal lainnya yang dianggap membutuhkan hal yang singkat dan mudah diingat sebagai pengganti dari nama sebenarnya.
Contoh :
 
Nama merek

Nama merek adalah bagian dari merek dimana bagian dari merek yang dapat disebutkan atau dieja.
Contoh : Aqua, Odol, Spa

Hak cipta

Hak cipta adalah hak khusus bagi pencipta maupun penerima hak untuk mengumumkan atau memperbanyak ciptaannya maupun memberi izin untuk itu dengan tidak mengurangi pembatasan-pembatasan menurut peraturan perundang-undangan yang berlaku.
Contoh :
              ~ Mickey mouse = Walt disney
              ~ Monalisa          = Leonardo daVinci



Sumber

http://web.ipb.ac.id/~rks/index.php?option=com_content&view=article&id=61&Itemid=48
http://id.wikipedia.org/wiki/Logo
http://www.google.co.id/imglanding?q=logo+versace&hl=id&sa=X&gbv=2&biw=1004&bih=632&tbs=isch:1&tbnid=NxskqkuqtnTvbM:&imgrefurl=http://www.rosenthalusa-shop.com/Decanter-p/2066511083546700.htm&imgurl=http://www.rosenthalusa-shop.com/v/vspfiles/assets/images/logo_versace.gif&zoom=1&w=200&h=200&iact=hc&ei=5XbJTPmsDI-EvgOexvXTDw&oei=5XbJTPmsDI-EvgOexvXTDw&esq=1&page=1&tbnh=153&tbnw=154&start=0&ndsp=13&ved=1t:429,r:8,s:0
http://www.google.co.id/images?um=1&hl=id&rlz=1R2GGLT_enID361&biw=1004&bih=632&tbs=isch%3A1&sa=1&q=logo+miu+miu&aq=f&aqi=&aql=&oq=&gs_rfai=
http://www.google.co.id/imglanding?q=logo+prada&um=1&hl=id&rlz=1R2GGLT_enID361&biw=1004&bih=632&tbs=isch:1&tbnid=udvL42D0AxcQ2M:&imgrefurl=http://www.onlineglassesdirect.co.uk/womens-glasses-online/111-prada-glasses-pr07mv.html&imgurl=http://www.onlineglassesdirect.co.uk/images/prada_logo.jpg&zoom=1&w=296&h=154&iact=hc&ei=B4LJTJCVFY6KvgOmlsHTDw&oei=B4LJTJCVFY6KvgOmlsHTDw&esq=1&page=1&tbnh=107&tbnw=205&start=0&ndsp=12&ved=1t:429,r:5,s:0

Tidak ada komentar:

Posting Komentar